Heboh Saham Freeport, Emang Rumah Papua Lantas Murah?

Sumber Ilustrasi: Istimewa
Sumber Ilustrasi: Istimewa

 

Oleh Achmad Adhito, Kolumnis Tamu

Heboh saham Freeport, belakangan ini mulai mereda. Yang muncul di situ, seolah-olah masyarakat Bumi Cenderawasih tengah diperjuangkan kepentingannya. “KKN (korupsi, kolusi, nepotisme), tidak boleh ada di sebuah tambang besar di Papua”. Mungkin demikianlah pesan yang ingin ditampilkan dari ingar-bingar tersebut. Dan dari ingar-bingar yang berujung ke mundurnya seorang petinggi legislatif, masyarakat Papua diuntungkan. Selanjutnya

Iklan

Donal Trump: Sang Pemangsa

Sumber Ilustrasi: Istimewa
Sumber Ilustrasi: Istimewa

Oleh Budi Santoso, Konsultan/Trainer

 

Nama Donald Trump barangkali menjadi nama yang paling kontroversial di jagad saat ini. Pernyataan-pernyataannya yang rasis dan anti Islam membuat geram banyak kalangan. Di Indonesia sendiri bulan September lalu namanya menyeruak menjadi berita panas. Pemicunya manakala Ketua DPR RI dituding ikut hadir dalam “kampanye” Donald di Kota New York. Memang saat ini dia tengah menggalang dukungan untuk menjadi kandidat calon presiden Amerika Serikat (AS) dari jalur Partai Republik dalam Pilpres 2016. Lalu, siapa sosok Donald Trump itu? Selanjutnya

KIAT: Cari via Broker, Semua Ada dan Gratis

Sumber Ilustrasi: Istimewa
Sumber Ilustrasi: Istimewa

Tatkala Anda mencari properti untuk dibeli/disewa di suatu kawasan, cara paling mudah-efisien adalah datang ke kantor broker di situ. Di satu tempat, Anda sekaligus mendapatkan banyak pilihan properti.

Di samping itu, semuanya gratis, tidak ada tambahan biaya. Pasalnya, komisi broker diperoleh dari pihak pemilik properti. Jadi, bukan dari para calon pembeli/penyewa.

KIAT: NJOP Sebagai Penentu Harga Jual Rumah

Sumber Ilustrasi: Istimewa
Sumber Ilustrasi: Istimewa

Gunakan data NJOP (Nilai Jual Obyek Pajak)  tanah, sebagai salah satu penentu harga jual rumah Anda. Dalam hal ini, maksimal harga jual tanah, adalah sekira dua kali lipat dari NJOP itu.

Semisal, kalau harga tanah di NJOP di Rp 5 juta per m2, Anda bisa pasang harga sekira dua kali lipat, atau Rp 10 juta.

Sementara untuk harga bangunan, sangat tergantung ke kondisinya. Kadang, ada rumah yang hanya dijual berdasarkan harga tanah, karena bangunannya sudah terlalu usur.

KIAT: Deteksilah Pembeli Karena Asalnya

Sumber Ilustrasi: Istimewa
Sumber Ilustrasi: Istimewa

 

Satu patokan calon konsumen dalam membeli properti hunian, adalah kedekatan dengan lokasi tinggal terdahulu. Semisal, seseorang yang lama tinggal di Jakarta Selatan, besar kemungkinan akan memilih membeli hunian di kawasan yang sama.

Maka, bidiklah radius terdekat properti yang Anda pasarkan, sebagai salah satu fokus utama penyebaran brosur, spanduk, dan alat promosi below the line yang lain.