
Saat ini pasar properti hunian di Jakarta dan sekitarnya tengah melambat. Walhasil pengembang properti hunian banyak menyiasati permintaan yang melambat dengan sejumlah cara.
Berdasarkan info dari beberapa kalangan sejumlah pengembang properti—tidak semuanya—di Jakarta dan sekitarnya banyak memberikan diskon harga kepada konsumen namun hal ini tidak dipromosikan secara terbuka melainkan langsung kepada konsumen yang datang.
Jadi ini saat Anda memiliki properti bukan? (MT)