Apakah saat perekonomian dan sektor properti terdampak Covid-19, seseorang mesti menahan langkah investasi properti?
Apakah saat perekonomian dan sektor properti terdampak Covid-19, seseorang mesti menahan langkah investasi properti?
Derap ramai Jakarta, tersendat banyak oleh wabah Covid-19 yang mendera kota itu atau juga kota lain di Indonesia. Keintesifan para pekerja kantoran atau pun nan banyak berkiprah di luar ruangan, menyusut tajam. Selanjutnya, Klik di Sini
Saat ini, bisa dikatakan bahwa dampak Covid-19 pada NPL kredit pemilikan properti seperti KPR/KPA, belum banyak terlihat. Di saat ternyata angka NPL tersebut naik signifikan—tentu kita tiada berharap terjadinya hal ini—bagaimana skema penyelesaian yang bisa terjadi? Selanjutnya, Kliknya di Sini